Print this page
Wednesday, 05 June 2013 23:56

All Ceramic Crown - Pilihan restorasi estetik yang menjanjikan

Rate this item
(0 votes)

"Dok saya mau tanya, gusi disekitar crown yang kemarin dokter buat kok agak hitam ya dok...?"

Pertanyaan ini mungkin pernah anda alami selama berpraktek hingga saat ini. Ya, memang inilah kendala yang mungkin saja kita alami ketika melakukan restorasi dengan bahan yang mengandung unsur non-Precious metal. Mungkin bagi rekan sejawat yang pernah mengalami atau sedang akan melukakan restorasi crown, terutama pada gigi anterior, dapat mempertimbangkan penggunaan all-ceramic crown.

beberapa hal yang sebaiknya diperhatikan dalam preparasi untuk all-ceramic crown ini antara lain:

  • Tepi preparasi yang sebaiknya berbentuk "shouldered", dapat dibentuk dengan mempergunakan bur "round-end"
  • Kesejajaran tepi-tepi dinding preparasi. hindari bentuk konvergen (melebar) ke arah insisal.

Hal ini tidak jauh berbeda dengan preparasi untuk Porcelain Fused to Metal PFM. Untuk lebih detainya simak video berikut ini, mengenai preparasi untuk All-Porcelain Crown

 

[youtube_advanced url="https://www.youtube.com/watch?v=ONyCtovoO7M" width="720" modestbranding="yes"]

 

 
Read 7738 times Last modified on Monday, 05 September 2016 23:17

Latest from Sugeng R drg