Print this page

Carrier

Definisi

  1. Dalam kedokteran gigi, instrumen untuk meletakkan material tambalan ke dalam kavitas, misalnya amalgam carrier.
  2. Individu, yang walaupun tidak memperlihatkan gejala penyakit, tetapi mengandung organisme yang mampu menularkan penyakit ke orang lain.
  3. Suatu molekul imunogenik, atau bagian dari suatu molekul yang dikenal oleh sel limfosit T dalam suatu respons antibodi.