Print this page

Access

Akses 

Definisi

Jalan masuk, mendekati sasaran. 

access cavity : kavitas akses, kavitas yang dibuat dalam kamar pulpa gigi dalam perawatan endodonsia agar pembersihan, pembentukan, dan obturasi saluran akar dapat dilakukan dengan efektif dan efisien. 

surgical access : tindakan persiapan yang dilakukan pada jaringan keras atau lunak agar lokasi yang akan dirawat jelas terlihat dan dapat dicapai dan diinstrumentasi dengan mudah.