Print this page

KHN

 

Singkatan dari Knoop Hardness Number.

Definisi

Angka yang menunjukkan derajat kekerasan relatif suatu material dental, ditentukan dengan penekanan permukaan material yang akan diuji kekerasannya de­ngan alat penguji Knoop. Suatu alat dari intan berbentuk piramid dengan suatu rasio diago­nal dari 7,11 sampai 1. Metode Knoop menghasilkan cekungan tanpa disertai lingir atau sinking in di dekat tepi indentasinya, sehingga banyak digunakan di kedokteran gigi.