Relief

Definisi

  1. Mengurangi nyeri atau ketegangan.  
  2. Pengurangan tekanan pada daerah tertentu di bawah basis protesa.

relief area : daerah tertentu pada model gips yang disediakan untuk mengurangi tekanan dari protesa terhadap jaringan di bawahnya. Relief dari foil timah diletakkan di daerah ini, dan setelah protesanya selesai foil diangkat sebelum pernolesan, sehingga terdapat ruangan antara mukosa dan protesa.

relief chamber : daerah cekungan pada permukaan protesa yang menghadap mukosa yang diperoleh melalui penggunaan foiltimah.

More in this category: « Reline Relaxant »

Hubungi GigiGeligi

0878.7118.9191

Customer.Care@GigiGeligi.Com
Bumi Serpong Damai, Tangerang
 
 
Our Partner
Dentsoftware, India
+91 77 367 67 367
--- next ---